Pendampingan Siswa dan Guru MI dalam Meningkatkan Kualitas Pembelajaran Matematika di Kecamatan Pulosari Kab. Pandeglang-Banten
DOI:
https://doi.org/10.30656/jpmwp.v7i2.5775Keywords:
Literasi Numerasi, Math Teaching, Partisipatif, Project Based LearningAbstract
Pengabdian kepada masyarakat merupakan salah satu tridharma perguruan tinggi. Prodi pendidikan matematika UIN Syarif Hidayatullah Jakarta melakÂsanakan pengabdian Tahun 2022 di Desa Pulosari Kabupaten Pandeglang Banten dengan tujuan: (1) memberikan pendampingan kepada guru-guru MI tentang pendekatan pembelajaran matematika yang mendukung pada kurikulum merdeka belajar (2) memberikan pelatihan tentang literasi matematika bagi guru MI, (3) memberikan pendampingan kepada siswa dalam belajar matematika yang mudah dan menyenangkan. Metode yang digunakan yaitu pendekatan partisipatif, dimana dosen dan mahasiswa terÂlibat langsung dalam memberikan layanan masyarakat. Pengabdian dilaksaÂnakan pada bulan Agustus tahun 2022 dengan melibatkan 60 mahasiswa, 9 dosen, 57 guru MI yang berasal dari 19 MI dan siswa-siswi sebanyak 22 kelas. Hasil pengabdian menunjukkan bahwa 1) Mahasiswa memiliki pengalaman langsung dalam mengimplementasikan strategi pembelajaran di kelas; 2) Siswa merasa terbantu dalam belajar matematika, mereka lebih interaktif belajar, siswa juga merasakan bahwa matematika itu tidak sulit; 3) Sebagian besar guru MI di kecamatan Pulosari belum memahami tentang implementasi pendekatan problem based learning dan project based learning; 4) Sebagian besar guru MI di kecamatan Pulosari masih mengalami kesulitan dalam membuat soal HOTS, 5) sebagian guru tidak dapat menyelesaikan soal literasi; dan 5) guru memberikan respon positif terhadap pelaksanaan kegiatan pengabdian.
Downloads
References
Andriany, D., Hasibuan, L. S., & Rahayu, S. E. (2018). Pengembangan Model Pendekatan Partisipatif Dalam Memberdayakan Masyarakat Miskin Kota Medan Untuk Memperbaiki Taraf Hidup. KUmpulan Penelitian Dan Pengabdian Dosen, 1(1), 1–14. http://publikasiilmiah.umsu.ac.id/index.php/publikasi-ilmiah/article/view/22
Arviana, A., Syahrilfuddin, & Antosa, Z. (2020). Analisis penyebab rendahnya hasil belajar siswa pada mata pelajaran kelas IVB SD Negeri 147 Pekanbaru. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Guru Sekolah Dasar F, 28–34. https://psn.prosiding.unri.ac.id/index.php/PSN/article/view/7881
Dantes, N., & Handayani, N. N. L. (2021). Peningkatan Literasi Sekolah Dan Literasi Numerasi Melalui Model Blanded Learning Pada Siswa Kelas V SD Kota Singaraja. WIDYALAYA: Jurnal Ilmu Pendidikan, 1(3), 269–283. http://jurnal.ekadanta.org/index.php/Widyalaya/article/view/121
Darwanto, D., Khasanah, M., & Putri, A. M. (2022). Penguatan Literasi, Numerasi, dan Adaptasi Teknologi pada Pembelajaran di Sekolah. Eksponen, 11(2), 25–35. https://doi.org/10.47637/eksponen.v11i2.381
Dwirahayu, G., & Nursida, N. (2017). Mengembangkan Pembelajaran Matematika Dengan Menggunakan Metode Permainan Untuk Siswa Kelas 1 MI. Delta-Pi: Jurnal Matematika Dan Pendidikan Matematika, 5(2), 117–138. https://doi.org/10.33387/dpi.v5i2.177
Eismawati, E., Koeswanti, H. D., & Radia, E. H. (2019). Peningkatan hasil belajar matematika melalui model pembelajaran problem based learning (PBL) siswa Kelas 4 SD. Jurnal Mercumatika : Jurnal Penelitian Matematika Dan Pendidikan Matematika, 3(2), 826–832. https://doi.org/10.26486/jm.v3i2.694
Fidrayani, & Latif, A. E. (2020). Pendampingan guru dalam penerapan pembelajaran tematik pendekatan saintifik di madrasah ibtidaiyah. Jurnal Abdi Masyarakat, 6(1), 18–26. https://publikasi.mercubuana.ac.id/index.php/jam/article/view/8924
Hartatik, S. (2020). Indonesia Kemampuan Numerasi Mahasiswa Pendidikan Profesi Guru Sekolah Dasar dalam Menyelesaikan Masalah Matematika. Education and Human Development Journal, 5(1), 32–42. https://doi.org/10.33086/ehdj.v5i1.1456
Mahanani, P., Nuraini, N. L. S., Cholifah, P. S., Rini, T. A., Muchtar, M., & Umayaroh‬, S. (2022). Pendampingan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Berbasis High Order Thinking Skill (HOTS) Berlandaskan Merdeka Belajar bagi Guru SD. Wikrama Parahita : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 6(2), 147–152. https://doi.org/10.30656/jpmwp.v6i2.4009
Margono, M., & Kusmanto, B. (2015). Upaya Meningkatkan Minat Dan Prestasi Belajar Matematika Menggunakan Metode Permainan Pada Siswa Kelas V Sd N 1 Kayumas Kecamatan Jatinom. UNION: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 3(2), 161–168. https://doi.org/10.30738/.v3i2.302
Maulipaksi, D. (2016). 7 Provinsi Raih Nilai Terbaik Uji Kompetensi Guru 2015. https://www.kemdikbud.go.id/main/blog/2016/01/7-provinsi-raih-nilai-terbaik-uji-kompetensi-guru-2015
Muslim, A. (2007). Pendekatan Partisipatif Dalam Pemberdayaan Masyarakat. Aplikasia, VIII(2), 89–103. http://digilib.uin-suka.ac.id/8286/1/AZIZ%20MUSLIM%20PENDEKATAN%20PARTISIPATIF%20DALAM%20PEMBERDAYAAN%20MASY%20ARARAT.pdf
Nurjanah, M., Dewi, D. T., Al Fathan, K. M., & Mawardini, I. D. (2022). Literasi Numerasi Dalam Pembelajaran Tematik Siswa Kelas 3 Sd/Mi. Muallimuna : Jurnal Madrasah Ibtidaiyah, 7(2), 87–98. https://doi.org/10.31602/muallimuna.v7i2.6499
Perdana, R., & Suswandari, M. (2021). Literasi Numerasi Dalam Pembelajaran Tematik Siswa Kelas Atas Sekolah Dasar. Absis: Mathematics Education Journal, 3(1), 9–15. https://doi.org/10.32585/absis.v3i1.1385
Rangkuti, M. A., Manurung, I. F. U., Tarigan, N., Panggabean, D. D., Irfandi, I., Harahap, M. H., & Syah, D. H. (2019). Pendampingan Guru-Guru Sekolah Dasar Mendesain Pembelajaran Tematik Berbasis Alat Peraga Di Kecamatan Medan Helvetia. Publikasi Pendidikan, 9(3), 232–239. https://doi.org/10.26858/publikan.v9i3.10296
Rukayah, R., Poerwanti, J. I. S., & Syawaludin, A. (2021). Pendampingan Penyusunan Instrumen Penilaian Menulis Kreatif bagi Guru-Guru SD di Kota Surakarta. Wikrama Parahita : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(1 SE - Articles), 33–37. https://doi.org/10.30656/jpmwp.v5i1.2656
Sennen, E. (2017). Problematika Kompetensi Dan Profesionalisme Guru. Prosiding Seminar Nasional Himpunan Dosen PGSD Wilayah IV, 16–21. https://ejournal.unpatti.ac.id/ppr_iteminfo_lnk.php?id=1704
Sholichah, A., & Kusumawati, P. R. D. (2021). Implementasi Model Problem Based Learning dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Pembelajaran IPA. Indonesian Journal of Islamic Elementary Education, 1(2), 71–82. https://doi.org/10.28918/ijiee.v1i2.4662
Tularam, G. A. P. M. (2018). Traditional vs non-traditional teaching and learning strategies – the case of e-learning! International Journal for Mathematics Teaching and Learning, 19(1), 129–158. https://www.cimt.org.uk/ijmtl/index.php/IJMTL/article/view/21
Yandri, A. (2022). Peran Guru dalam Menghadapi Inovasi Merdeka Belajar. Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan. https://gurudikdas.kemdikbud.go.id/news/peran-guru-dalam-menghadapi-inovasi-merdeka-belajar