Upaya Peningkatan Pengetahuan Hidup Bersih dan Sehat Pada Anak SD Melalui Penyuluhan Kesehatan

Penulis

  • Andi Pramesti Ningsih Universitas Negeri Manado
  • Bukroanah Amir Makkau Universitas Negeri Manado
  • Dicky Indirwan Universitas Hasanuddin

DOI:

https://doi.org/10.30656/ps2pm.v5i2.7690

Kata Kunci:

Anak SD, Perilaku, Penyuluhan Kesehatan

Abstrak

Sekolah merupakan tempat dimana anak-anak menghabiskan sebagian besar waktunya untuk belajar tentang kesehatan, kebersihan dan sanitasi. siswa yang tidak menjaga kebersihan diri akan mengalami gangguan kesehatan. Salah satu strategi yang dapat dilakukan untuk memperbaiki kebersihan diri siswa dengan edukasi kesehatan seperti ceramah dan diskusi. Hasil pengabdian masyarakat melalui edukasi kesehatan ini menunjukkan bahwa pengetahuan siswa sekolah dasar mengenai perilaku hidup bersih dan sehat meningkat dari 77,5 menjadi 92,5. Secara keseluruhan pengetahuan meningkat dari 40% menjadi 55%. Namun, kita tetap harus menyadari bahwa peningkatan pengetahuan membutuhkan dukungan dari pihak sekolah, orangtua dan tenaga kesehatan sebagai keberlanjutan dari kegiatan pengabdian ini. Selain peningkatan pengetahuan, kegiatan pengabdian selanjutnya harus melanjutkan kegiatan peningkatan pengetahuann menjadi peningkatan sikap perilaku hidup bersih dan sehat.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Aminah, S., Wibisana, E., Huliatunisa, Y., & Magdalena, I. (2021). Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) untuk Meningkatkan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) Siswa Sekolah Dasar. Universitas Muhamadiyah Tangerang, 6(1).

Ejemot-Nwadiaro, R. I., Ehiri, J. E., Arikpo, D., Meremikwu, M. M., & Critchley, J. A. (2021). Hand-washing promotion for preventing diarrhoea. In Cochrane Database of Systematic Reviews (Vol. 2021, Issue 1). John Wiley and Sons Ltd. https://doi.org/10.1002/14651858.CD004265.pub4

Ghosh, S., Ruhul Kabir, M., Mahmudul Islam Khan, M., Chandra Shill, L., Saima Alam, S., Professor, A., & Ghosh Susmita Ghosh, S. (2020). Knowledge, Attitude, and Practice (KAP) regarding Personal Hygiene among Primary School going Children in Sadar Upazilla, Noakhali District, Bangladesh. In Indian Journal of Public Health Research & Development (Vol. 11, Issue 6).

Julianti, R., Nasirun, H. M., & Wembrayarli. (2018). Pelaksanaan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) di Lingkungan Sekolah. Jurnal Ilmiah Potensia, 3(2), 11–17. www.dinkes.go.id

Kurniawan, A., Putri, R. M., & Widiani, E. (2019). Pengaruh Promosi Kesehatan terhadap Pengetahuan dan Sikap Tentang Perilaku Hidup Bersih dan Sehat Kelas IV dan V Sekolah Dasar. Nursing News, 4(1), 100–111.

Mahalakshmi, S., & Vijayalakshmi, S. (2023). A Study To Assess The Knowledge Regarding Personal Hygiene Among The Primary School Children in A Selected Government School At Andipalayam, Coimbatore. Journal International Journal of Research and Development (IJRD, 8(1), 128–138. https://doi.org/10.36713/epra2016

Maharwati, N. K., & Dinatha, N. M. (2023). Strategi Kepala Sekolah dalam Menerapkan Pendidikan Kesehatan Melalui Perilaku Hidup Bersih dan Sehat pada Anak Usia Dini. Jurnal Ilmiah Pendidikan Citra Bakti, 10(1), 57–69. https://doi.org/10.38048/jipcb.v10i1.1497

Mustar, Y. S., Susanto, I. H., & Bakti, A. P. (2018). Pendidikan Kesehatan: Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) di Sekolah Dasar. JISIP, 2(2), 89–95.

Nasiatin, T., & Hadi, I. N. (2019). Determinan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat Pada Siswa Sekolah Dasar Negeri. Faletehan Health Journal, 6(3), 118–124. www.journal.lppm-stikesfa.ac.id/ojs/index.php/FHJ

Nuamah, C. A., Arthur, C., Jecty, R., & Asare, B. (2020). Remedying The Abysmal Effects Of Poor Personal Hygiene On Teaching And Learning In Basic Schools, In The Assin North Municipality, Ghana. European Journal of Public Health Studies, 2(1), 1–16. https://doi.org/10.5281/zenodo.3627410

Oktapia, S., & Herawati, S. J. (2023). Peningkatan Kesehatan Anak Usia Dini dengan Penerapan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat pada Anak Usia Dini. Jurnal Pendidikan Sosial Dan Humaniora, 2(3), 11553–11550. https://publisherqu.com/index.php/pediaqu

Pandey, N. (2022). Awareness of Health, Hygiene, and Sanitation among the Elementary School Teachers and Students : A Post Covid Status Survey. Voices of Teachers and Teacher Educators, XI(II), 98–105.

Pradhan, N. A., Mughis, W., Ali, T. S., Naseem, M., & Karmaliani, R. (2020). School-based interventions to promote personal and environmental hygiene practices among children in Pakistan: Protocol for a mixed methods study. BMC Public Health, 20(1), 1–14. https://doi.org/10.1186/s12889-020-08511-0

Puteri, A. D., & Yuristin, D. (2021). Penyuluhan Kesehatan Mengenai Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) pada Anak Usia Sekolah di Desa Binuang Kecamatan Bangkinang. Community Service of Tambusai) : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1), 1–6.

Rexmawati, S., & Santi, A. U. P. (2021). Pengaruh Peran Keluarga Terhadap Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat (Phbs) Pada Anak Sekolah Dasar Usia 10 Sampai 12 Tahun Di Kampung Baru Pondok Cabe Udik. Seminar Nasional Penelitian LPMM UMJ, 1–12. http://jurnal.umj.ac.id/index.php/semnaslit

Sari, C. F., & Agustina, D. (2023). Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) dalam Membangun Gaya Hidup Sehat pada Proses Pembelajaran Sejak Dini Usia 9-11 Tahun SD Negeri 101765 Bandar Setia Kec. Percut Sei Tuan. Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 7(2), 281–289.

Shaigan, M., Eram, U., Ahmad, A., & Khalil, S. (2023). Role of Environmental Factors and Hygiene in Skin Diseases. Indian Journal of Public Health Research & Development, 14(2), 161–167.

Solikin, R., Cahyani, I. W., & Setyawan, A. (2022). Perilaku Hidup Bersih dan Sehat di Sekolah Dasar di SD Negeri Tambaan 1. Jurnal Pendidik Anak Cerdas Dan Pintar, 6(2), 238–241.

Wulandari, D. R., & Pertiwi, W. W. (2018). Pengetahuan dan Peran Orangtua Terhadap Perilaku Hidup Bersih dan Sehat pada Siswa SD Di Kecamatan Kramatwatu Serang. Jurnal Dunia Kesmas, 7(4), 225–232.

Yulianingsih, N., Ananda, W., & Nur, Y. (2022). Analisis Perilaku Hidup Bersih dan Sehat di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidik Anak Cerdas Dan Pintar, 6(1), 193–199.

Diterbitkan

2023-12-28

Cara Mengutip

Ningsih, A. P., Makkau, B. A. dan Indirwan, D. (2023) “Upaya Peningkatan Pengetahuan Hidup Bersih dan Sehat Pada Anak SD Melalui Penyuluhan Kesehatan”, BANTENESE : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT, 5(2), hlm. 386–395. doi: 10.30656/ps2pm.v5i2.7690.