Pendirian Taman Bacaan Masyarakat (TBM) Di Desa Tanjung Terdana Sebagai Upaya Mencerdasakan Kehidupan Bangsa

Penulis

  • Dwi Nurina Pitasari Universitas Serang Raya
  • Fransiska Timoria Samosir Universitas Bengkulu
  • Purwaka Purwaka Universitas Bengkulu

DOI:

https://doi.org/10.30656/ps2pm.v6i1.8651

Kata Kunci:

Taman Baca Masyarakat, Perpustkaan, Buku, Informasi

Abstrak

Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk membantu kelompok masyarakat dalam mendapatkan sumber informasi, mendukung program pemberantasan buta huruf (PBH), mencerdaskan kehidupan masyarakat dan sebagai tempat aktifitas atau rekreasi favorit masyarakat di Desa Tanjung Terdana Kecamatan Pondok Kubang Kabupaten Bengkulu Tengah. Pendirian Taman Bacaan Masyarakat (TBM) ini sebagai upaya memupuk rasa cinta pustaka, kesadaran dan kebiasaan membaca referensi masrarakat Desa Tanjung Terdana serta sebagai dukungan proses edukasi yang dapat meningkatkan motivasi belajar warga masyarakat. Metode pelaksaaan pengabdian ini melalui beberapa tahapan mulai dari observasi, analisis, pemecahan masalah, perencanaan, pengorganisasian, pengimplementasian, evaluasi dan pengawasan. Hasil pengabdian yaitu tim berhasil mendirkan dan meresmikan TBM dengan nama TBM Cerdas. Adapun jumlah koleksi bahan bacaan yaitu sebanyak 335 eksemplar judul buku. Tim pengabdian juga memberikan saran dan prasarana penunjang TBM seperti rak buku, alat tulis, meja, kartpet dan lain sebagainya.

Referensi

Giantara, Febri dkk. (2022). Pendirian Rtaman Bacaan Masyarakat Bumi Melayu sebagai bentuk Literasi Masyarakat. Jurnal Education-Pengabdian Kepada Masyarakat. 13 (1), 126-131. https://journal.upgris.ac.id/index.php/e-dimas/article/view/6897

Hayati, N., & Suryono, Y. (2015). Evaluasi Keberhasilan Program Taman Bacaan Masyarakat dalam Meningkatkan Minat Baca Masyarakat di Daerah Istimewa Yogyakarta. Jurnal Pendidikan Dan Pemberdayaan Masyarakat, 2(2), 175–191. https://doi.org/10.21831/jppm.v2i2.6355

Indonesia, Undang-undang Nomer 43 Tahun 2007 tentang Perpustaan.

Juhana, J. (2019). Community Reading Garden Management (TBM) Management in Improving Women’s Ecological Literation Juhana P2PAUD dan DIKMAS Jawa Barat, Indonesia. EMPOWERMENT : Jurnal Ilmiah Program Studi Pendidikan Luar Sekolah, 8(2), 126–134. https://doi.org/10.22460/empowerment. v8i2p%25p.1245

Makmur, Testiani. 2015. Perpustakaan Era Keterbukaan Informasi Publik. Yogyakarta: Graha Ilmu.

NS, Sutarno. 2006. Manajemen Perpustakaan: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Sagung Seto.

---. 2006. Perpustakaan dan Masyarakat: Edisi Revisi. Jakarta: Sagung Seto.

---. 2008. Membina Perpustakaan Desa. Jakarta: Sagung Seto.

Rahmawati, Ratih. 2012. Perpustakaan Untuk Rakyat: Dialog Anak dan Bapak. Jakarta: Sagung Seto.

Perpustakaan Nasional RI. 2014. Grand Design Pembudayaan Kegemaran Membaca. Jakarta: Perpustakaan Nasional RI.

Perpustakaan Nasional RI. 2014. Buku Pedoman Pelaksanaan Program Peningkatan Kapasitas Berkelanjutan Untuk Gerakan Nasional Pembudayaan Kegemaran Membaca. Jakarta: Perpustakaan Nasional RI.

Purwaka, dkk. 2011. Mengembangkan Perpustakaan Komunitas di Desa Srikaton, Kecamatan Pondok Kelapa, Kabupaten Bengkulu Tengah. Laporan Pelaksanaan Kegiatan Pengabdian Pada Masyarakat, Univeristas Bengkulu.

Purwaka, dkk. 2015. Pendampingan Pengembangan Koleksi Berbasis Kebutuhan Pengguna Pada Perpustakaan Komunitas Pedesaan. Laporan Pelaksanaan Kegiatan Pengabdian Pada Masyarakat, Univeristas Bengkulu.

Diterbitkan

2024-06-09

Cara Mengutip

“Pendirian Taman Bacaan Masyarakat (TBM) Di Desa Tanjung Terdana Sebagai Upaya Mencerdasakan Kehidupan Bangsa” (2024) BANTENESE : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT, 6(1), pp. 160–170. doi:10.30656/ps2pm.v6i1.8651.