E-LKPD Berbasis PBL untuk Meningkatkan Kemampuan Reflektif Matematis Siswa

Penulis

  • Achmad Reinaldi Universitas Sultan Ageng Tirtayasa
  • Hepsi Nindiasari Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

DOI:

https://doi.org/10.30656/4my1t858

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan E-LKPD interaktif berbasis Problem Based Learning (PBL) menggunakan software Canva serta mengetahui kelayakan dan efektivitasnya dalam meningkatkan kemampuan reflektif matematis siswa SMA. Metode yang digunakan adalah penelitian dan pengembangan (Research and Development) dengan tahapan analisis kebutuhan, perancangan, pengembangan, dan uji coba produk. Subjek penelitian adalah siswa SMA pada uji coba terbatas dan uji coba lapangan. Instrumen penelitian meliputi lembar validasi ahli, angket respon siswa, dan tes kemampuan reflektif matematis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa E-LKPD berbasis PBL yang dikembangkan termasuk kategori sangat valid dan praktis. Selain itu, hasil uji efektivitas menunjukkan peningkatan kemampuan reflektif matematis siswa setelah menggunakan E-LKPD. Dengan demikian, E-LKPD interaktif berbasis PBL menggunakan Canva layak digunakan sebagai bahan ajar dalam pembelajaran matematika.

 

This study aims to develop a PBL-based interactive E-LKPD using Canva software and to examine its feasibility and effectiveness in improving senior high school students’ mathematical reflective ability. The research employed a Research and Development (R&D) method consisting of needs analysis, design, development, and product testing stages. The subjects were senior high school students involved in limited and field trials. The instruments included expert validation sheets, student response questionnaires, and mathematical reflective ability tests. The results showed that the developed PBL-based interactive E-LKPD was categorized as very valid and practical. Moreover, the effectiveness test indicated an improvement in students’ mathematical reflective ability after using the E-LKPD. Therefore, the developed E-LKPD is feasible to be used as learning material in mathematics instruction.

Biografi Penulis

  • Hepsi Nindiasari, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

    Dosen Pendidikan Matematika dan Ketua Jurusan, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Diterbitkan

2025-12-31

Terbitan

Bagian

Articles