PENGARUH DEBT TO EQUITY RATIO (DER) DAN DEVIDEN PAYOUT RATIO (DPR) TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR HASIL INDUSTRI UNTUK KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2012 – 2017

  • Deni Sunaryo Universitas Serang Raya
  • Yoga Adiyanto
Abstract views: 585 , PDF downloads: 1721

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Debt to Equity Ratio (DER) dan Dividen Payout Ratio (DPR) terhadap Nilai Perusahaan manufaktur sektor industri untuk konsumsi yang terdaftar di BEI tahun 2012-2017.
Metode Penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dan asosiatif. Populasi penelitian berjumlah 37 perusahaan dan diambil sampel sebanyak 5 perusahaan dengan menggunakan data sekunder dan metode purposive sampling. Penelitian dilakukan di Bursa Efek Indonesia perusahaan manufaktur sektor industri untuk konsumsi tahun 2012-2017. Data di kumpulkan dan analisisi dengan SPSS 20.0.
Pengujian statistik menggunakan analisa regresi linear berganda dan koefisien determinasi. Koefisien korelasi parsial antara debt to equity ratio dan deviden payout ratio dengan nilai perusahaan. Hasil perhitungan uji hipotesis secara parsial antara debt to equity ratioberlawanan arah dengan nilai perusahaan (Price to book value), berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan, dan hasil uji hipotesis secara parsial antara dividen payout ratio terhadap nilai perusahaantidak berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan. Sedangkan penelitian secara simultandebt

Downloads

Download data is not yet available.

PlumX Metrics

Published
2018-12-08