Peningkatan Kapasitas Guru Sebagai Konselor Kesehatan Reproduksi Remaja di SMPN 1 Cilongok Kabupaten Banyumas

Authors

DOI:

https://doi.org/10.30656/jpmwp.v8i2.7518

Keywords:

Guru, Kesehatan Reproduksi, Konseling, Remaja

Abstract

Remaja saat ini banyak dihadapkan pada risiko masalah kesehatan reproduksi dan seksualitas. Perilaku seksual menyimpang yang berdampak negatif bagi masa depan remaja. Tanpa pemahaman dan kemampuan mengendalikan diri yang baik, remaja rentan mengalami permasalahan kesehatan reproduksi. Dalam hal ini sekolah memiliki peranan penting untuk memberikan arahan dalam perilaku kesehatan reproduksi remaja, terutama guru sebagai role model yang menjadi panutan bagi remaja. Untuk itu diperlukan upaya peningkatan kapasitas bagi guru untuk meningkatkan keterampilan konseling supaya dapat membantu dan mendampingi siswa dalam mengatasi permasalahan kesehatan reproduksi remaja. Tujuan pengabdian ini adalah untuk meningkatkan kapasitas guru sebagai konselor remaja dan meningkatkan peran dalam mendampingi siswa SMPN 1 Cilongok. Metode yang digunakan adalah sosialisasi dan pelatihan kepada guru SMP Negeri 1 Cilongok sebagai konselor. Hasil yang dicapai terjadi peningkatan rata-rata pengetahuan dari 10,8 menjadi 12,1 dan rata-rata  sikap guru dari 36,2 menjadi 36,5  tentang kesehatan reproduksi remaja. Konselor guru memerlukan upaya yang lebih komprehensif dan berkelanjutan untuk menumbuhkan pengetahuan dan sikap remaja terkait kesehatan reproduksi. 

References

Abrori, A. & Qurbaniah, M. (2017) Buku Ajar Infeksi Menular Seksual. Pontianak: UM Pontianak Press. https://books.google.co.id/books?id=X7BUDwAAQBAJ

Ani, M., Astuti, A., Harwijayanti, B. P., & Ristiana, R. (2020). Peningkatan Pengetahuan Dan Ketrampilan Konseling Menyusui Melalui Pelatihan Menggunakan Media Dukesi (Modul Paket Asi). Jurnal EMPATI (Edukasi Masyarakat, Pengabdian dan Bakti), 1(1), 36-45. https://doi.org/10.26753/empati.v1i1.483

Ashari, A., Hidayah, F. N., & Rahmatika, S. D. (2019, December). Pengaruh pengetahuan kesehatan reproduksi terhadap perilaku seksual remaja berisiko di kota cirebon. In Prosiding Seminar Nasional LPPM UMP (pp. 10-15). https://garuda.kemdikbud.go.id/documents/detail/3195161

BKKBN (2016). Survei Kependudukan, Keluarga Berencana, Kesehatan Reproduksi Remaja dan Pembangunan Keluarga di Indonesia. Jakarta: BKKBN. https://digilib.bkkbn.go.id/index.php?p=show_detail&id=2036

BPS (2020) Laporan Survei Demografi dan Kesehatan Indonesia, 2017. https://www.bps.go.id/id/statistics-table/1/MjExMSMx/laporan-survei-demografi-dan-kesehatan-indonesia.html

Citrawathi, D. M. (2014). Pentingnya modul kesehatan reproduksi remaja berbasis masalah (KRRBM) untuk melatih dan meningkatkan keterampilan hidup (Life Skills) dan sikap reproduksi sehat siswa SMP. Jurnal Ilmu Sosial dan Humaniora, 3(2), 474–483. https://doi.org/10.23887/jish-undiksha.v3i2.4471

Dinas Kesehatan Kabupaten Banyumas (2019), Laporan Kesehatan Ibu dan Anak 2019. Banyumas. https://static.banyumaskab.go.id/website/file/website_2705201149115ecdf147dc0c6.pdf

Efendi, F. & Makhfudli, M. (2009). Keperawatan Kesehatan Komunitas: teori dan praktik dalam keperawatan. Jakarta: Salemba Medika. https://books.google.co.id/books?hl=id&lr=&id=LKpz4vwQyT8C&oi

Emilia, O., & Prabandari, Y. S. (2019). Promosi kesehatan dalam lingkup kesehatan reproduksi. UGM Press. https://books.google.co.id/books?hl=id&lr=&id=5tWxDwAAQBAJ&oi

Fitriana, H., & Siswantara, P. (2018). Pendidikan kesehatan reproduksi remaja di SMPN 52 Surabaya. The Indonesian Journal of Public Health, 13(1), 107-118. https://doi.org/10.20473/ijph.v13i1.2018.110-121

Gamelia, E., Ayu, A. F., Masfiah, S., & Rubai, W. L. (2022). Pengembangan Promosi Kesehatan Reproduksi Remaja Selama Pandemi Covid-19 Pada SMP di Kabupaten Banyumas. In Prosiding Seminar Nasional LPPM Unsoed (Vol. 11, No. 1). https://sinelitabmas.unsoed.ac.id/google-doc/6343552.pdf

Gamelia, E., Maqfiroch, A. F. A., Rubai, W. L., & Kurniawan, A. (2023). Evaluasi Keterampilan Konselor Kesehatan Reproduksi Remaja di SMPN 1 Cilongok. In Prosiding Seminar Nasonal LPPM UNSOED (Vol. 13, pp. 449-454). https://jos.unsoed.ac.id/index.php/semnaslppm/article/view/10411

Hikmawati, F. (2011). Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Rajawali Pers. https://www.rajagrafindo.co.id/produk/bimbingan-konseling/

Jimung, M. (2019). Pengaruh Guru Sebagai Role Model terhadap Motivasi Penerapan PHBS Siswa di SMP Frater Parepare. Jurnal Kesehatan Lentera ACITYA, 6(2), 40-45. https://www.lppmfatimaparepare.org/index.php/acitya/article/view/45

Lestari, Y. D., Permatasari, L., & Hamidah, N. (2021). Pengaruh pendidikan kesehatan reproduksi remaja melalui media animasi terhadap perubahan pengetahuan dan sikap pada siswi SMP di Pondok Pesantren Nurul Jadid. Ovary Midwifery Journal, 3(1), 1-9. http://ovari.id/index.php/ovari/article/view/32

Mambo, S. B., Sikakulya, F. K., Ssebuufu, R., Mulumba, Y., Wasswa, H., Thompson, K., ... & Kyamanywa, P. (2020). Sexual and reproductive health and rights challenges among Ugandan youth during COVID-19 pandemic lockdown: An online cross-sectional study. https://doi.org/10.21203/rs.3.rs-48529/v1

Manurung, A. (2021). Hubungan karakteristik dosen, pola asuh orangtua, dan peer group dengan konsep diri self esteem remaja. Jurnal Keperawatan Jiwa, 9(1), 61-68. https://jurnal.unimus.ac.id/index.php/JKJ/article/view/6742

Mappiare-AT, A., Fauzan, L., & Rahman, D. H. (2022). Teknik Berbagi Kegembiraan Ala Konseling Model Kipas pada Perantau Akademik dan Guru BK Kota Malang. E-Dimas: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 13(2), 333-343. https://doi.org/10.26877/e-dimas.v13i2.6812

Minah, I. P., & Trisnawati, Y. (2014). Faktor Faktor Yang Berhubungan Dengan Perilaku Seks Pranikah Pada Remaja di Desa Susukan Kecamatan Sumbang. J. Ilm. Kebidanan, 5(1), 13-18. https://garuda.kemdikbud.go.id/documents/detail/297656

Notoatmodjo, S. (2014). Ilmu Perilaku Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta. https://katalogdiskerpuslebak.perpusnas.go.id/detail-opac?id=6782&tipe=koleksi

Okvitasari, Y., Islamy, R. I., & Putri, M. C. (2022). The Effect Of Early Marriage On Reproductive Health In Banjarmasin Selatan District In 2021. Journal of Nursing and Health Education, 1(2), 13-18. http://journal.mbunivpress.or.id/index.php/jnhe/article/view/205

Putri, K. D., Semiarty, R., & Linosefa, L. (2020). Perbedaan Efektivitas Media Promosi Kesehatan Leaflet dengan Video TOSS TB Terhadap Tingkat Pengetahuan dan Sikap Masyarakat di Wilayah Kerja Puskesmas Andalas. Jurnal Ilmu Kesehatan Indonesia, 1(3), 343-351. https://doi.org/10.25077/jikesi.v1i3.85

Rita, R. (2013). Pengaruh Role Model’s Influence pada Materialism dan Marketplace Knowledge Periode Remaja Akhir. Binus Business Review, 4(1), 157-169. https://doi.org/10.21512/bbr.v4i1.1044

Sari, A. R., Rahman, F., Wulandari, A., Pujianti, N., Laily, N., Anhar, V. Y., ... & Muddin, F. I. (2020). Perilaku pencegahan Covid-19 ditinjau dari karakteristik individu dan sikap masyarakat. Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Kesehatan Masyarakat Indonesia, 1(1), 32-37 . https://doi.org/10.15294/jppkmi.v1i1.41428

Setiawati, D., Ulfa, L., & Kridawati, A. (2022). Pengaruh Pendidikan Kesehatan terhadap Sikap Remaja tentang Kesehatan Reproduksi. Jurnal Ilmu Kesehatan Masyarakat, 11(04), 322-328. https://doi.org/10.33221/jikm.v11i04.1453

Supriyatno, A., & Tawil, T. (2020, August). Kompetensi Konselor Sekolah di Tengah Pandemi Covid-19 dengan Pendekatan Multikultural. In Prosiding Seminar Nasional Bimbingan dan Konseling Universitas Negeri Malang (pp. 132-136). http://conference.um.ac.id/index.php/bk/article/view/69

Suryani, K., Hardika, B. D., & Rini, M. T. (2020). Studi Fenomenologi: Pengalaman Remaja dalam Menggunakan Narkoba. Jurnal Keperawatan Silampari, 4(1), 120-134. https://doi.org/10.31539/jks.v4i1.1601

Tang, K., Gaoshan, J., Ahonsi, B., Ali, M., Bonet, M., Broutet, N., ... & Thwin, S. S. (2020). Sexual and reproductive health (SRH): a key issue in the emergency response to the coronavirus disease (COVID-19) outbreak. Reproductive Health, 17(1), 59. https://doi.org/10.1186/s12978-020-0900-9

Tatang, A. P., & Dina, A. (2020). Keterampian Komunikasi Konselor Sebaya untuk Menyelesaikan Masalah Siswa di MA Yabaaki Kesugihan. Skripsi. Universitas Nahdlatul Ulama Al Ghazali Cilacap. https://repository.unugha.ac.id/1394/

Downloads

Published

2024-10-25

How to Cite

Peningkatan Kapasitas Guru Sebagai Konselor Kesehatan Reproduksi Remaja di SMPN 1 Cilongok Kabupaten Banyumas. (2024). Wikrama Parahita : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 8(2), 334-340. https://doi.org/10.30656/jpmwp.v8i2.7518