IMPLEMENTASI E-CRM PADA FIRA QUEEN COSMETIC DALAM MEMPROMOSIKAN PRODUK

  • Ingrid Sartika Putriayu Sihite Universitas Royal
  • Havid Syafwan Universitas Royal
  • Zulfan Effendi Universitas Royal
Abstract views: 21 , PDF downloads: 12

Abstract

Bisnis dapat dijalankan tanpa harus terkendala pada batas negara dengan adanya teknologi digital. Pihak perusahaan dapat bertemu dengan partner dan kliennya dari seluruh penjuru dunia. Electronic Customer Relationship Management (E-CRM) merupakan suatu metode dalam mengelola hubungan antara perusahaan dengan pelanggan dalam rangka peningkatan loyalitas pengkonsumsian produk-produk atau jasa yang ditawarkan oleh perusahaan dengan memanfaatkan media elektronis. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif, yaitu metode yang menuju pemahaman secara mendalam, dengan memperoleh data melalui wawancara dan observasi. Penulis akan menganalisis data melalui cara terbuka, yaitu mendapat data dari wawancara dengan detail. Tujuan metode penelitian kualitatif adalah untuk mengumpulkan data secara akurat dan lengkap. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan E-CRM (Electronic Customer Relationship Management) secara signifikan meningkatkan penjualan toko sebesar 15-20%, dengan kemudahan akses dan pengelolaan yang lebih efisien. Efisiensi yang ditawarkan oleh E-CRM tidak hanya membantu dalam proses pemasaran produk, tetapi juga dalam pengelolaan toko yang lebih mudah, nyaman, efektif, dan efisien.

 

Keywords: E-CRM, website, promosi produk, manajemen pelanggan, teknologi internet

Downloads

Download data is not yet available.

References

I. Syaban, “Peranan Penggunaan Website Sebagai Media Informasi Dinas Pariwisata Kabupaten Halmahera Utara,” Acta Diurna Komunikasi, 2018, [Online]. Available: www.halmaherautarakab.co.id

D. P. Suhaimi and A. T. Hendrawan, “Rancang Bangun Sistem Informasi Penjualan Dan Pembelian Mebel Berbasis Website,” pp. 239–243, 2018.

Y. A. Aprianto, A. Muhidin, and M. Makmun Effendi, “Aplikasi E-Commerce Berbasis Website Sebagai Media Penjualan Online Sparepart Motor Untuk Meningkatkan Income Pada Bengkel Teguh Jaya Motor Bekasi,” Jurnal Teknologi Pelita Bangsa, vol. 12, 2024.

I. Nur Aini and D. Dwi Fitria, “Sistem Informasi Penjualan Buket Berbasis WEB (Studi Kasus: Pada Toko Buket May Flowers Tahun 2022) Oleh,” 2020.

A. Solechman and Kusumo Haryo, “Strategi e-CRM Untuk Meningkatkan Kepuasan Konsumen : Sebuah Literatur Review,” Jurnal Manajemen Sosial Ekonomi [DINAMIKA, vol. 2, no. 1, pp. 64–74, 2022, [Online]. Available: http://journal.stiestekom.ac.id/index.php/dinamikapage64

N. Yati and A. Rosidin, “Implementasi Konsep Crm Pada Pemasaran Asesoris Komputer Di CV. Sticom Berbasis Android,” vol. 12, pp. 26–34, 2018.

R. Yanuar, U. Nusantara, P. Guru, R. Indonesia, and U. N. P. Kediri, “Perancangan Customer Relationship Management Pada Toko Online Furniture (Studi Kasus Ud . Jati Makmur),” pp. 1–9, 2016.

I. S. Tiyani and H. Irawan, “Rancang Bangun Sistem Informasi Electronic Customer Relationship Management (E-CRM) Guna Meningkatkan Pelayanan Serta Loyalitas Pelanggan Studi Kasus: PT Djaya Bersama Putra Prima,” Jurnal Idealis, vol. 2, no. 4, pp. 118–124, 2019.

S. Febriani and S. Juanita, “Implementasi Electronic Relationship Management (E-CRM) Pada Beauty Karlina Salon Untuk Meningkatkan,” Jurnal IDEALIS, vol. 3, no. 1, pp. 381–385, 2020.

N. Ayu and N. Dewi, “Implementasi CRM (Customer Relationship Management) Untuk Pemasaran Produk Kerajinan UKM,” pp. 661–665, 2018.

R. A. Mahessya and H. Kurnia, “Pembangunan Aplikasi Pemasaran Perumahan Developer Kota Padang Dengan Konsep Costumer Relationship Managemen (Crm),” Jurnal Sains dan Informatika, pp. 97–105, 2018, doi: 10.22216/jsi.v4i2.3599.

D. Ngelyaratan, D. Soediantono, S. Staf, K. Tni, and A. Laut, “Customer Relationship Management (CRM) and Recommendation for Implementation in the Defense Industry: A Literature Review,” 2022. [Online]. Available: http://www.jiemar.org

D. Ngelyaratan, D. Soediantono, S. Staf, K. Tni, and A. Laut, “Customer Relationship Management (CRM) and Recommendation for Implementation in the Defense Industry: A Literature Review,” 2022. [Online]. Available: http://www.jiemar.org

I. Hajar and I. Sunan Giri Ponorogo, “Efektifitas Metode Baghdadiyah dalam Pembelajaran Membaca Al-Qur’an siswa SMP,” Global Education Journal, vol. 1, p. 1, 2023.

M. Efniasari, A. Wantoro, and E. R. Susanto, “Pengembangan Sistem Informasi Pelayanan Kesehatan Berbasis Web Menggunakan Metode Scrum (Studi Kasus: Puskesmas Kisam Ilir),” Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi (JTSI), vol. 3, no. 3, pp. 56–63, 2022, [Online]. Available: http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/JTSI

A. Zalukhu et al., “Perangkat Lunak Aplikasi Pembelajaran Flowchart,” Jurnal Teknologi Informasi dan Industri, vol. 4, no. 1, 2023.

PlumX Metrics

Published
2024-09-15
Section
Articles