PENERAPAN DATA MINING REKOMENDASI BUKU MENGGUNAKAN ALGORITMA APRIORI
DOI:
https://doi.org/10.30656/jsii.v7i1.1899Abstract
Abstrak - Perpustakaan Kota Cilegon memiliki total koleksi sebanyak 13.792 judul dan 30.135 eksemplar. Dengan buku sebanyak itu pengelolaan rekomendasi buku harus diperhatikan supaya mempermudah petugas perpustakaan dalam merekomendasikan buku untuk pengunjung.Untuk itu diperlukan suatu metode dalam pencarian pola peminjam buku, salah satunya dengan datamining. Penelitian ini bertujuan untuk mencari pola peminjaman buku dengan memanfaatkan algoritma apriori dalam menentukan rekomendasi buku pada Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah (DPAD) Kota Cilegon agar memudahkan petugas perpustakaan dalam menentukan buku yang ingin direkomendasikan pada pengunjung. Metode yang digunakan yaitu Algoritma Apriori dimana metode ini menentukan itemset dari transaksi pinjaman buku yang kemudian dikelompokan dalam tabel itemset1, tabel itemset2, tabel nilai support, tabel nilai confidence dan mendapatkan pola pinjaman buku. Kesimpulan dari penelitian ini adalah dengan menerapkan data mining dapat menghasilkan suatu informasi dari transaksi pinjaman buku pada Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah (DPAD) Kota Cilegon.
Â
Kata Kunci : Data Mining, Algoritma Apriori, Assosiation Rule, Â Rekomendasi Buku, Perpustakaan Kota Cilegon
References
REFERENSI
[1]. A.S Rosa dan Salahuddin M, (2011). Modul Pembelajaran Rekayasa Perangkat Lunak (Terstruktur dan Berorientasi Objek), Modula, Bandung.
[2]. Arief, M.Rudianto. (2011). Pemrograman Web Dinamis Menggunakan Php dan Mysql. Yogyakarta: ANDI.
[3]. Dinas Perpustakaan Dan Arsip Daerah, (2017). Sejarah [Online].
[4]. Herlawati& Widodo.(2011). Menggunakan UML.Informatika. Bandung
[5]. Kusrini dan Luthfi Taufiq Emha, (2009), “Algoritma Data Miningâ€, Andi, Yogyakarta.
[6]. Mandias, G. F. dkk. (2018). Analisa Pola Peminjaman Buku di Pepustakaan Universitas Klabat Menggunakan Algoritma Apriori. Program Studi Sistem Informasi, Universitas Klabat, Airmadidi.
[7]. Nugroho.Adi. (2009). Rekayasa Perangkat Lunak Menggunakan UML & Java. Yogyakarta: Andi Offset.
[8]. Santoso, B. (2007), Data Mining:Teknik pemanfaatan data untuk keperluan bisnis, Graha Ilmu, Yogyakarta.
[9]. Santoso, Heroe. (2017). Data Mining Penyusunan Buku Perpustakaan Daerah Lombok Barat Menggunakan Algoritma Apriori.Seminar Nasional TIK dan Ilmu Sosial (SocioTech) 10 Oktober 2017.
[10]. Srikanti, Esis. dkk. (2018). Penerapan Algoritma Apriori Untuk Mencari Aturan Asosiasi Pada Data Peminjaman Buku Di Perpustakaan. Jurnal Ilmiah Rekayasa dan Manajemen Sistem Informasi, Vol. 4, No. 1, Februari 2018.
[11]. Saefudin, Septian DN (2019). Penerapan Data Mining Dengan Metode Algoritma Apriori Untuk Menentukan Pola Pembelian Ikan, Jurnal Sistem Informasi (JsiI), Vol.6, No.2, September 2019.
[12]. Tumini.dan Lestanto, E. (2017). Aplikasi Data Mining Menggunakan Metode Association Rule Dan Algoritma Apriori Berbasis Web Pada Perpustakaan Di SMA Negeri 1 Bungursari. Jurnal Informatika SIMANTIK Vol. 2 No. 2 September 2017.
[13]. Yanto, Robi. dan Kesuma, H. D. (2017).Pemanfaatan Data Mining Untuk Penempatan Buku Di Perpustakaan Menggunakan Metode Association Rule.Daftar Pustaka Jatisi, Vol. 4 No. 1 September 2017.
Downloads
Published
Issue
Section
License
- This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
-
Author(s)' Warranties
The author warrants that the article is original, written by stated author(s), has not been published before, contains no unlawful statements, does not infringe the rights of others, is subject to copyright that is vested exclusively in the author and free of any third party rights, and that any necessary written permissions to quote from other sources have been obtained by the author(s).
- Information
- Notice about change in the copyright policy of the journal 'Jurnal Sistem Informasi (JSiI)' : "From Vol 1, onwards the copyright of the article published in the journal 'Jurnal Sistem Informasi' will be retained by the author"