RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI E-COMMERCE DENGAN PENERAPAN CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT BERBASIS WEB

Authors

  • Amirul Khair Universitas Serang Raya
  • Vidila Rosalina Fakultas Teknologi, Universitas Serang Raya
  • Sutarti S Universitas Serang Raya

DOI:

https://doi.org/10.30656/prosisko.v8i2.3856

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk membuat suatu sistem yang meningkatkan loyalitas dan kepuasan pelanggan terhadap perusahan Cireng Bawell dengan menerapkan customer relationship management, yang nantinya perusahaan akan sangat mudah untuk mengelola data customer dan juga menerima kritik dan saran dari customer serta membuat sistem yang nyaman digunakan dan ada ketertarikan sendiri dari sistem tersebut. Penelitian ini dilakukan dengan melakukan survei lapangan terlebih dahulu melalui wawancara dan observasi. Hasil survei lapangan menunjukan bahwa adanya masalah atau keluhan dari beberapa customer yang telah menjadi pelanggan di Cireng Bawell yang mana customer mengeluhkan perihal transaksi produk yang masih menyulitkan dan tidak adanya keterangan yang rinci saat ingin melihat produk sehingga customer kesulitan untuk memesannya. Penelitian dilanjutkan dengan menerapkanya customer relationship management dengan mengandalkan kelola data customer dan juga adanya katalog dan detail produk, kemudahan transaksi serta point award yang akan membuat customer tertarik terhadap sistem.

Kata KunciCustomer Relationship Management, e-Commerce, Point Award.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2021-09-18