KEPUASAN KERJA KARYAWAN: TINJAUAN ATAS PROMOSI JABATAN, WORK LIFE BALANCE, DAN LINGKUNGAN KERJA FISIK
DOI:
https://doi.org/10.30656/bpngh655Abstract
Abstrak
Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh promosi jabatan, work life balance, dan lingkungan kerja fisik terhadap kepuasan kerja karyawan PT. Krakatau Engineering. Metode penelitian ini adalah menggunakan pendekatan kuantitatif, dengan menggunakan sumber data yaitu data primer dengan menyebarkan kuesioner kepada 80 orang responden melalui Teknik pengambilan sampel yaitu sampel jenuh. Analisis data menggunakan analisis regeresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan terdapat pengaruh promosi jabatan terhadap kepuasan kerja, work life balance berpengaruh terhadap kepuasan kerja, lingkungan kerja fisik berpengaruh terhadap kepuasan kerja, secara simulant promosi jabatan, work life balance, lingkungan kerja fisik berpengaruh terhadap kepuasan kerja.
Kata kunci: Lingkungan Kerja Fisik, Promosi jabatan, Work Life Balance
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Andari Andari, Nafiudin, Ayu
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Author(s) retain the copyright of articles published in this journal, with first publication rights granted to Sains Manajemen: Jurnal Manajemen Unsera and This Work by Sains Manajemen: Jurnal Manajemen Unsera is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License. This license permits unrestricted use, distribution, and reproduction in any medium, provided the original author and source are credited