Pemodelan Decision Support System (DSS) Software Quality
Main Article Content
Abstract
— Kualitas sebuah software menjadi sangat penting dalam menentukan implementasi sebuah sistem informasi. Bagaimana mengukur kualitas software yang diterapkan lembaga / organisasi seringkali tidak mudah dilakukan, dari kesulitan tersebut tercetus pemikiran untuk menciptakan sebuah Pemodelan Decision Support System (DSS) atau Sistem Pendukung Keputusan (SPK) untuk menentukan kualitas software berdasarkan standard ISO/IEC 9126 dengan menerapkan metode analytical hierarchy process. Analytical Hierarchy Process (AHP) merupakan suatu model pendukung keputusan yang dikembangkan oleh Thomas L. Saaty. Model pendukung keputusan ini akan menguraikan masalah multi faktor atau multi kriteria yang kompleks menjadi suatu hirarki, menurut Saaty (1993), hirarki didefinisikan sebagai suatu representasi dari sebuah permasalahan yang kompleks dalam suatu struktur multi level dimana level pertama adalah tujuan, yang diikuti level faktor, kriteria, sub kriteria, dan seterusnya ke bawah hingga level terakhir dari alternatif. Pemodelan DSS Software Quality yang dihasilkan menggunakan struktur hirarki AHP dan usecase diagram.
Downloads
Article Details
Jones, Jennifer & Trott, Bob (2001), “Getting personal on multiple CRM channels”, InfoWorld, San Mateo.S. M. Metev and V. P. Veiko, Laser Assisted Microtechnology, 2nd ed., R. M. Osgood, Jr., Ed. Berlin, Germany: Springer-Verlag, 1998.
Kadarsah, Suryadi dan M Ali Ramdani.(1998). Sistem Pendukung Keputusan. PT Remaja Rasdakarya, Bandung.
Mc Leod. Raymond 1998. Management Information Systems. 7 Edition, New jersy : Prentice Hall, Inc;
Rosalina, Vidila (2014), Prototype Sistem Pendukung Keputusan Penyeleksian Atlet Berprestasi Dengan Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP), Prosiding Seminar Nasional Penelitian dan PKM (SNaPP) 2014 ISSN 2089-3582: Sains, Teknologi dan Ilmu Kesehatan Vol.4 no.1 th 2014
Rosalina, Vidila (2015), Pengujian Sistem Customer Relationship Management (CRM) Pada Perusahaan Petrokimia Menggunakan ISO/IEC 9126, JSII (Jurnal Sistem Informasi) Vol 2 Agustus 2015 ISSN 2406-7768, Universitas Serang Raya.
Saaty, T. Lorie. 1993. Pengambilan Keputusan Bagi Para Pemimpin, Proses Hirarki Analitik untuk Pengambilan Keputusan dalam Situasi yang Kompleks. Pustaka Binama Pressindo.
Sukoco, Agus (2010), “ Aplikasi Wizard Pengukuran Kualitas Perangkat Lunak Menggunakan ISO 9126”, ERESHA SCHOOL OF IT.
Turban, E. and Aronson, J. E. (2001). Decision Support and Intelegent Systems, (6 th ed.) Prentice-Hall Inc, New Jersey.
Zikmund, W., R. McLeod and F. Gilbert (2003): Customer Relationship Management – Integrating Marketing Strategy and Information Technology, John Wiley & Sons.
ProtekInfo : (Jurnal Pengembangan Riset dan Observasi Teknik Informatika) http://e-jurnal.lppmunsera.org/index.php/ProTekInfo is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.