Main Article Content

Engkus Wiguna
Iksal Rachman
Sulistyono

Abstract

Intisari— Saat ini untuk memepelajari hewan melalui pelajaran sejarah di sekolah hanya di lakukan melalui buku dan gambar yang ada di buku-buku dan alat peraga biasa tetapi dengan menggunakan teknologi augmented reality yang di harapkan dalam pembelajarannya dapat membuat pembelajaran sejarah dapat dipelajari hewan dapat lebih menarik dan menyenangkan karena augmented reality ini dapat menjadi alat peraga virtualisasi hewan dalam bentuk 3d, dan penelitian berupa pembuatan Aplikasi, dengan memperkenalkan Hewan menggunakan perangkat CorelDraw, Blender dan Unity, untuk memperkenalkan informasi hewan secara nyata dan jelas. Metode pengembangan yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Multimedia Development Life Cycle (MDLC)versi Luther-Sutopo (2003). Pengujian dengan kuesioner dilakukan hari jum’at 08 maret 2019 di SDN Pasir Durung 2, dengan populasi berjumlah 40 siswa, dan diambil sampel sebanyak 19 siswa sebagai responden. Data kuesioner dianalisis menggunakan skala likert. Penelitian ini menghasilkan sebuah Aplikasi Pengenalalan Hewan Menggunakan Teknologi Augmented Reality di SDN Pasir Durung 2 Berbasis Android, dan berdasarkan hasil pengujian kuesioner yang telah dianalisis menggunakan skala likert, dapat disimpulkan Aplikasi ini berhasil diterapkan sebagai media Pengenalan Hewan.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details