Implementasi Gravity Location Models dan Algoritma Savings dalam Menentukan Jaringan Distribusi

Authors

  • Nugraheni Djamal Universitas Serang Raya
  • Dadi Cahyadi Universitas Serang Raya
  • Manggala Priyahita Setyoko Universitas Serang Raya

DOI:

https://doi.org/10.30656/intech.v7i1.3212

Keywords:

Algoritma Savings, Distribusi, Gravity Location

Abstract

PT. XYZ merupakan perusahaan yang bergerak di bidang pelapisan baja. Perusahaan memiliki pelanggan di sekitar kawasan Jabodetabek dan kota Bandung. Pihak perusahaan merasa jaringan distribusi dalam proses pengiriman produk yang telah diterapkan belum efektif. Hal ini berdampak pada pemakaian jumlah armada dalam pengiriman produk. Penelitian ini bertujuan untuk mengoptimalkan sistem jaringan distribusi sehingga produk bisa tersedia tepat waktu. Penelitian ini menggunakan gravity location models dan algoritma savings untuk mengetahui lokasi dan koordinat pelanggan baru sekaligus jaringan distribusi ke pelanggan. Hasil penelitian dengan menggunakan gravity location models, Perusahaan dapat menetapkan lokasi paling optimal dalam jaringan distribusi ke pelanggan, yaitu pada bulan Februari karena memiliki jumlah biaya terkecil dalam iterasi 1 dan iterasi 2. Analisa dengan menggunakan metode algoritma savings dapat menghemat biaya pengiriman produk dengan menggabungkan muatan produk untuk dikirimkan. Setiap rute berisi satu sampai tiga pelanggan dengan kapasitas pengiriman maksimal 40 Ton. Implementasi algoritma saving mampu menghemat hingga 45% di bulan Januari dan 17% di bulan Desember jika dibandingkan dengan yang telah diterapkan perusahaan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ama, A. U. T., Sediyono, E., & Setiawan, A. (2015). Rekayasa Algoritma Gravity Location Models Untuk Penentuan Lokasi Lumbung Pangan Masyarakat Kabupaten Minahasa Tenggara. Jurnal Teknik Informatika Dan Sistem Informasi, 1(3), 194–202. https://journal.maranatha.edu/index.php/jutisi/article/view/588

Clarke, G., & Wright, J. W. (1964). Scheduling of Vehicles from a Central Depot to a Number of Delivery Points. Operations Research, 12(4), 568–581. https://doi.org/10.1287/opre.12.4.568

Firdaus, A., & Suryana, H. (2017). Model Gravity dan Algoritma Savings Dalam Penentuan Lokasi dan Jaringan Distribusi. Journal Industrial Servicess, 3(1), 255–260. https://jurnal.untirta.ac.id/index.php/jiss/article/view/2094

Fuadi, A. S., & Pujotomo, D. (2018). Penyelesaian Vehicle Routing Problem Menggunakan Metode Clarke and Wright Saving Heuristic (Studi Kasus: PT. Coca Cola Amatil Indonesia-Wilayah Banyuwangi). IENACO (Industrial Engineering National Conference) 6, 164–172. https://publikasiilmiah.ums.ac.id/xmlui/handle/11617/9774

Irman, A., Ekawati, R., & Febriana, N. (2017). Optimalisasi Rute Distribusi Air Minum Quelle Dengan Algoritma Clarke & Wright Saving Dan Model Vehicle Routing Problem. Seminar Nasional Inovasi Dan Aplikasi Teknologi Di Industri, 1–7. https://ejournal.itn.ac.id/index.php/seniati/article/view/839

Irwanto, B., & Hasibuan, S. (2018). Determination of Pharmaceutical Industrial Distribution Center Location Using Center of Gravity Method: Case Study At PT JKT. Operations Excellence: Journal of Applied Industrial Engineering, 10(3), 228–239. https://doi.org/10.22441/oe.v10.3.2018.003

Kasmiruddin, K., & Febrian, D. (2014). Analisis Pelaksanaan Distribusi Penjualan Produk Percetakan Buku (Kasus Kantor Perwakilan PT. Penerbit Erlanga di Pekanbaru). Jurnal Online Mahasisiwa, 1(2), 255–260. https://jom.unri.ac.id/index.php/JOMFSIP/article/view/3103

Kurniawan, I. S., Susanty, S., & Adianto, H. (2013). Usulan Rute Pendistribusian Air Mineral Dalam Kemasan Menggunakan Metode Nearest Neighbour dan Clarke & Wright Savings (Studi Kasus di PT. X Bandung). Reka Integra, 1(4), 125–136. https://ejurnal.itenas.ac.id/index.php/rekaintegra/article/view/316

Nurhayaty, M., & Orshella, D. D. (2020). Penentuan Lokasi Sentra IKM Galendo untuk Meningkatkan Perekonomian Masyarakat Kabupaten Ciamis. Jurnal Media Teknik Dan Sistem Industri, 4(1), 25–29. https://doi.org/10.35194/jmtsi.v4i1.745

Octora, L., Imran, A., & Susanty, S. (2014). Pembentukan Rute Distribusi Menggunakan Algoritma Clarke & Wright Savings dan Algoritma Sequential Insertion. Reka Integra, 2(2), 1–11. https://ejurnal.itenas.ac.id/index.php/rekaintegra/article/view/404

Padmantyo, S., & Saputra, A. (2017). Peranan manajemen rantai pasokan terhadap kualitas produk dan efisiensi distribusi. Seminar Nasional Dan The 4th Call For Syariah Paper (SANCALL), 191–197. https://publikasiilmiah.ums.ac.id/handle/11617/9228?show=full

Prasetyo, A. A., Setiafindari, W., & Alfandianto, A. (2018). Perancangan Tata Letak Bahan Baku Dengan Metode Gravity Location Model (Glm) Di Pt Pertani (Persero) Cabang DI Yogyakarta. Jurnal Disprotek, 9(1), 1–6. https://ejournal.unisnu.ac.id/JDPT/article/view/652

Pujawan, I. N., & Mahendrawathi, E. R. (2010). Supply chain management. Surabaya: Guna Widya. https://www.onesearch.id/Record/IOS7356.slims-3179

Purba, J. S., Mawadati, A., & Simanjutak, R. A. (2020). Penentuan Lokasi Fasilitas Gudang dengan Metode Gravity Location Models. Journal of Industrial and Engineering System, 1(2), 121–126. https://doi.org/10.31599/jies.v1i2.354

Rosita, M., Pujawan, I. N., & Arvitrida, N. I. (2010). Simulasi Sistem Logistik Perkotaan Untuk Memenuhi Pasokan Barang ke Retail Modern di Surabaya dengan Penambahan Pusat Distribusi (pp. 1–11). Surabaya. http://digilib.its.ac.id/ITS-Undergraduate-3100011042326/15991

Soesilo, RahmanFirmansyah, Yahdi, & Sartono. (2020). Penentuan Lokasi External Warehouse Dengan Menggunakan Metode Center of Gravity (Studi Kasus di PT. RPZ Surabaya). Jurnal Manajemen Industri Dan Logistik, 4(1), 58–66. https://doi.org/10.30988/jmil.v4i1.372

Supriyadi, S., Mawardi, K., & Nalhadi, A. (2017). Minimasi Biaya Dalam Penentuan Rute Distribusi Produk Minuman Menggunakan Metode Savings Matrix. Seminar Nasional Institut Supply Chain Dan Logistik Indonesia (ISLI) Universitas Hasanuddin Makasar, 1–7. https://e-jurnal.lppmunsera.org/index.php/senasset/article/view/475

Suwarno, H. L. (2006). Sembilan Fungsi Saluran Distribusi: Kunci Pelaksanaan Kegiatan Distribusi Yang Efektif. Jurnal Manajemen Maranatha, 6(1), 79–87. https://journal.maranatha.edu/index.php/jmm/article/view/227

Downloads

Published

2021-06-29

How to Cite

Djamal, N., Cahyadi, D., & Setyoko, M. P. (2021). Implementasi Gravity Location Models dan Algoritma Savings dalam Menentukan Jaringan Distribusi. Jurnal INTECH Teknik Industri Universitas Serang Raya, 7(1), 71–79. https://doi.org/10.30656/intech.v7i1.3212

Issue

Section

Articles