Sistem Informasi Pemesanan E-Tiket Kapal Laut pada PT. Bandar Bakau Jaya

Authors

  • Miftahul Rizky Universitas Serang Raya
  • Yani Sugiyani Universitas Serang Raya
  • Harsiti Harsiti Universitas Serang Raya

Abstract

ABSTRAKS

 

Sistem Informasi Pemesanan E-Tiket Kapal yang dibangun di digunakan untuk mempermudah penjualan tiket untuk mengetahui informasi jadwal kapal yang diinginkan oleh calon penumpang tanpa harus datang langsung ke tempat, juga sebagai sarana untuk meningkatkan kinerja pegawai agar proses pemesanan tiket bisa terkomputerisasi dan bisa diakses secara online. Perancangan sistem informas pemesanan tiket dilakukan untuk memudahkan pegawai sehingga dapat melayani calon penumpang secara tepat dan optimal, serta dapat memeberikan seputar informasi jadwal keberangkatan kapal. Penelitian in idirancang berbasis web menggunakan framework PHP dan database Mysql, dilakukan dengan menggunakan metode waterfall. Metodologi Penelitian Observasi, kuisioner dan dianalisis sehingga menghasilkan rancangan sistem dengan menggunakan Unifield Modelling Language(UML). Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa penerapan sistem informasi pemesanan e-tiket dapat mempermudah penjualan tiket pada pembeli tanpa perlu mengeluarkan banyak waktu, juga dapat meningkatkan kinerja peagawai menjadi efektif dan efisien.

 

Kata Kunci:E-tiket, Kapal Laut, Pemesanan, Web

Downloads

Download data is not yet available.

References

Amin Sukron, Siahaan Kondar. (2016). Deybi W.E Sede dkk, (2015). “Rancang Bangun Aplikasi Pemesanan TIket Online Kapal Laut Berbasis Android” E-Journal Teknik Informatika, Vol 6. No. 1.

Hidayah Nur Aeni dkk, (2014).”Sistem Informasi Pemesanan Tiket Pesawat Berbasis Web pada Bana Tour (PT. Wali Angkasamitra Utama)”. Studia Informatika:Jurnal Sistem Informasi, Vol 3 No.1.

Hutahean Jeperson, Purba Evi Ariyanti, (2016). “Rancangan Bangun E-Ticket Bisokop Dengan Metode Waterfall Berbasis Web”. Riau Journal of Computer Science, Vol 2 No 2.

Ibrahim Ali (2011). “Perancangan Sistem Pemesanan Tiket Pesawat Berbasis Web ” Jurnal Sistem Informasi(JSI), Vol 3. No. 1.

Lasminiasih dkk, (2016). “Perancnagan Sistem Informasi Kredit Mikro Mahasiswa Berbasis Web ”Jurnal Sistem Informasi(JSI), Vol 8. No. 1.

Rachmatullah Robby, (2015). “Perancangan Sistem Pemesanan Tiket Bus Online Berbasis Web”Jurnal Sistem Informasi(JSI). Vol. 4. No. 1.

Riduwan M.B.A, (2012), Belajar Mudah Penelitian, Bandung : CV. Alfabeta.: Informatika.

Downloads

Published

2018-11-01