RANCANG BANGUN ALAT PEMBELAJARAN MICROCONTROLLER BERBASIS ATMEGA 328 DI UNIVERSITAS SERANG RAYA

Main Article Content

Ahmad Fatoni
Dhany Dwi Nugroho
Agus Irawan

Abstract

Perkembangan teknologi saat ini dapat dilihat sudah banyak alat yang diciptakan supaya mempermudah dalam pembelajaran microcontroller. Seiring dengan perkembangan zaman yang semakin pesat, kebutuhan akan efektifitas dan efisiensi sangat diutamakan dalam berbagai bidang. Hal tersebut mendorong manusia untuk berkreasi dan berinovasi dalam bidang teknologi untuk menciptakan suatu alat yang lebih efektif dan efisien. Sehubungan dengan hal tersebut maka Penulis menganalisa adanya peluang untuk dibuatkannya alat tersebut pada gedung UNSERA (Universitas Serang Raya). Penggunaan microcontroller Atmega 358 sebagai otak dari proses kendali disertai perangkat input dan output dengan ini mengambil “RANCANG BANGUN  ALAT PEMBELAJARAN MICROCONTROLLER BERBASIS ATMEGA 328 DI UNIVERSITAS SERANG RAYAâ€.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

Section
Articles

References

Bishop, Owen 2004, Dasar-Dasar Elektronika, Erlangga, Jakarta.

Danny Christianto, S.T., Kris Pusorini, S.T., M.T., 2004, “Panduan Dasar Mikrokontroler Keluarga MCS-51â€, Innovative Elesctronics, Surabaya.

Habi, Miftahul,2013, Tugas Akhir: “ Perancangan alat Pembelajaran Microcontroller at89s2 di Universitas Serang Rayaâ€Sistem computer Universitas Serang Raya.

Sahrul, 2014,Pemograman Mikrokontroler AVR Bahasa Assembly dan C, Informatika, Bandung.

http://en.wikipedia.org/wiki/ATmega328

http://arduino.cc

http://en.wikipedia.org/wiki/SMART_criteria